Menjelajahi Keindahan Kebun Teh Cisaruni Garut dan Sejarah Tugu Karel Frederick Holle

- 21 Juni 2024, 10:00 WIB
Melihat dari dekat Tugu Karel Frederick Holle di Kebun Teh Cisaruni, di Kecamatan Cikajang, Kabupaten Garut Jawa Barat.
Melihat dari dekat Tugu Karel Frederick Holle di Kebun Teh Cisaruni, di Kecamatan Cikajang, Kabupaten Garut Jawa Barat. /Portal Bandung Timur/Nurul Fauziah Raudatul Janah/

“Fasilitasnya sadah cukup baik dengan harga tiket 5000 Ribu Rupiah bisa menikmati pemandangan yang indah dengan tempat yang bersih. Mungkin fasilitasnya bisa ditambahkan lebih banyak tempat duduk, memperbaiki akses jalan agar lebih nyaman ditempuh oleh pengunjung.” Ujar Mutia (21).

Kombinasi keindahan alam dan nilai sejarah yang tinggi, Tugu Karel Frederick Holle di Kebun Teh Cisaruni Griawas, Kabupaten Garut, menjadi destinasi wisata yang wajib dikunjungi. Nikmati pesona alamnya, pelajari sejarahnya, dan rasakan kedamaian yang ditawarkan oleh tempat yang istimewa ini.(Nurul Fauziah Raudatul Janah)***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah