Pasca Evakuasi Kereta Api Anjlok, Jalur KA di Stasiun Tanggulangin Bisa Dilalui Dengan Kecepatan Terbatas

- 15 Januari 2024, 08:44 WIB
Proses evakuasi Kereta Api anjlok, Senin dini hari, 15 Januari 2024
Proses evakuasi Kereta Api anjlok, Senin dini hari, 15 Januari 2024 /

5. KA PLB 244BW1 ( KA SRI TANJUNG) Relasi Ketapang – Surabaya Gubeng – Lempuyangan.

6. KA PLB 187BW2 (KA LOGAWA) Relasi Purwokerto – Surabaya Gubeng - Jember.

7. KA PLB 110BW1 (KA JAYABAYA) Relasi Malang – Surabaya – Jakarta.

8. KA PLB 113BW2 (KA RANGGAJATI) Relasi Cirebon – Surabaya Gubeng - Jember

“Atas keterlambatan tersebut, KAI mohon maaf kepada para penumpang yang pada hari ini mengalami kekurang nyamanan. Mengantisipasi adanya keterlambatan akibat pola operasi memutar, KAI sudah mempersiapkan kompensasi berupa service recovery sesuai peraturan yang berlaku,” ungkap Vice President Public Relations KAI Joni Martinus melalui keterangannya.***

 

Halaman:

Editor: Andriansyah Andrie


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah