GNPDAS Puncak Hari Menanam Pohon Indonesia

- 28 November 2020, 23:20 WIB
Bupati Kuningan Acep Purnama dan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menghadiri GNPDAS di Kebun Raya Kuningan.
Bupati Kuningan Acep Purnama dan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menghadiri GNPDAS di Kebun Raya Kuningan. /Dok. Humas Kabupaten Kuningan/

Baca Juga: Growth Triangle, Indonesia Malaysia Thailand

GNPDAS pertama kali dicanangkan pada tahun 2018 diinisiasi Kementerian LHK dan masyarakat. Kini merupakan kegiatan rutin yang dilakukan dengan penanaman pohon serentak di 27 kwartir cabang dengan perspektif pemulihan lahan kritis di hulu DAS.

Sejak digagas tahun 2005, lokasi Kebun Raya Kuningan memiliki tempat representatif untuk melestarikan keanekaragaman hayati dari ancaman kepunahan sekaligus berfungsi sebagai obyek wisata, sarana edukasi, dan penelitian.

Selain menanam pohon, Ridwan Kamil meresmikan bangunan mini tower dimana masayarakat bisa menikmati pemandangan 360 derajat Kebun Raya Kuningan. (adi hermanto)***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno

Sumber: kuningankab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x