Gempa Bumi Magnitudo 5,6 Cianjur Tepat 1 Bulan, Dua Jenazah Korban Gempa Cianjur Kembali Ditemukan Tim SAR

- 20 Desember 2022, 17:19 WIB
Kompol Joko SR dari Tim DVI Biddokes Polda Jawa Barat, saat memberikan keterangan pers terkait temuan dua jenazah korban gempa bumi magnitudo 5,6 di Desa Cijedil Kecamatan Cugenang  Kabupaten Cianjur.
Kompol Joko SR dari Tim DVI Biddokes Polda Jawa Barat, saat memberikan keterangan pers terkait temuan dua jenazah korban gempa bumi magnitudo 5,6 di Desa Cijedil Kecamatan Cugenang Kabupaten Cianjur. /Portal Bandung Timur/dani jatnika/

Joko menghimbau warga yang masih merasa kehilangan anggota keluarganya untuk bisa melaporkan ke posko pengaduan orang hilang atau posko Antemortemm di instalasi jenazah dan kedokteran forensik RSUD sayang Cianjur.

"Anggota keluarga korban harus membawa data-data korban berupa kartu keluarga rekam medis gigi, foto terakhir korban, rekam sidik jari. Kalau ada anggota keluarganya yang masih ada hubungan kekerabatan untuk diambil sampel DNA nya," pungkas Joko.  (dani jatnika)***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x