Audisi Gita Bahana Nusantara 2023 Tingkat Jawa Barat Usai di Gelar, Ini Pemenangnya

- 17 Mei 2023, 15:48 WIB
Salah seorang perwakilan peserta saat unjuk kebolehan pada Audisi Gita Bahana Nusantara 2023 tingkat Jawa Barat yang diselenggarakan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jawa Barat di Teater Tertutup Taman Budaya Jawa Barat.
Salah seorang perwakilan peserta saat unjuk kebolehan pada Audisi Gita Bahana Nusantara 2023 tingkat Jawa Barat yang diselenggarakan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Jawa Barat di Teater Tertutup Taman Budaya Jawa Barat. /Foto " Ruchman/UPTD PKDJB/

Dicontohkan Veronica pada peringatan HUT RI tahun 2022 baru lalu. Dari pakaian yang dikenakan Presiden dan Wakil Presiden hingga para menteri dan pejabat negara begitu penuh warga, sangat enerjik.

Penampilan seorang peserta Audisi Gita Bahana Nusantara 2023 tingkat Jawa Barat.
Penampilan seorang peserta Audisi Gita Bahana Nusantara 2023 tingkat Jawa Barat.

Demikian pula dengan lagu-lagu dan tarian yang ditampilkan sudah banyak berubah dengan dengan peringatan HUT RI tahun-tahun sebelumnya. “Saran saya sih, cobalah pemerintah Jawa Barat khususnya dan pemerintah daerah yang membidangi seni budaya jangan kurung batokeun. Jawa Barat ini gudangnya para pelaku seni budaya yang terus membaca kondisi dan perkembangan jaman,” ujar Veronica.

Ditambahkan Veronica, untuk kegiatan-kegiatan sejenis Gita Bahana Nusantara di tingkat daerah, jangan mengartikecilkan kegiatan. “Seharusnya jaring sebanyak mungkin peserta jangan dibatasi, nantinya mereka yang tidak lolos seleksi ke tingkat nasional dibentuk menjadi paduan suara untuk tingkat provinsi, demikian pula pemerintah kota kabupaten, bagi peserta yang tidak lolos ke tingkat provinsi dibentuk di kota kabupaten. Kan di tingkat provinsi serta kota kabupaten juga setiap tahunnya menyelenggarakan peringatan HUT Kemerdekaan RI,” pungkas Veronica.***

    

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x