Usai Viral Postingan Video Keluhan Aa Gym, Circel K di Segel

- 2 Maret 2024, 19:07 WIB
Postingan Pimpinan Pondok Pesantren Daarut Tauhiid Aa Gym terkait keberadaan minimarket Circel K di Jalan Gegerkalong Girang tepat disamping Masjid Daarut Tauhiid yang beroperasi hingga tengah malam.
Postingan Pimpinan Pondok Pesantren Daarut Tauhiid Aa Gym terkait keberadaan minimarket Circel K di Jalan Gegerkalong Girang tepat disamping Masjid Daarut Tauhiid yang beroperasi hingga tengah malam. /Tangkapanlayar Instagram @aagym/

Teguran Aa Gym tidak digubris oleh anak-anak muda yang terus mengobrol dan merokok. “Ada yang bisa bantu kah, siapa ya, Pak Wali Kota, atau siapa, pak polisi, aparat, kami tidak pernah dimintai izin untuk adanya kegiatan ini. Mudah-mudahan ada yang bisa bantu, saya merasa tidak tenang, tidak nyaman melihat suasana seperti ini. Tetapi ya belum tahu bagaimana cara terbaik, tidak tahu apa pemiliknya punya kepedulian terhadap keadaan masjid dan pesantren, kalau sampai larut malam begini terganggu keadaan di sekitar pesantren ini," tutur Aa Gym diakhir videonya yang potingannya sudah tidak ada.***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x