Masa Nataru, Pengamanan Angkutan Darat Paling Krusial

- 25 Desember 2021, 10:03 WIB
Situasi ruas jalan Tol Purbaleunyi menjelang exit Panteur.  Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy tegaskan di masa libur Natal dan Tahun Baru sektor darat menjadi paling krusial untuk pengamanan.
Situasi ruas jalan Tol Purbaleunyi menjelang exit Panteur. Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy tegaskan di masa libur Natal dan Tahun Baru sektor darat menjadi paling krusial untuk pengamanan. /Portal Bandung Timur/hp.siswanti/

Sementara Kapolri Listyo Sigit Prabowo menambahkan bahwa pihaknya memastikan pengawasan akan dilakukan dengan optimal. “Di satu sisi pemerintah memberikan kesempatan masyarkat untuk beraktivitas. Tetapi masyarakat juga harus menerapkan protokol kesehatan dengan ketat,” terang Listyo Sigit Prabowo.

Di lapangan, Korlantas dan Ditlantas Polda Jabar telah menyiapkan sejumlah skenario manajemen rekayasa lalu lintas, untuk mengantisipasi lonjakan mobilitas, yang akan diterapkan secara situasional. Skenario tersebut diantaranya yaitu: penerapan one way, pengalihan arus lalin, contra flow, sistem buka tutup, penutupan rest area, dan lain sebagainya. (heriyanto)***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x