Terus Dimasifkan Vaksinasi di Kota Bandung Percepat Herd Immunity

- 5 Juli 2021, 19:09 WIB
Vaksinator mempersiapkan vaksin dalam pelaksanaan vaksinasi beberapa waktu lalu. Pemerintah Kota Bandung terus memasifkan kegiatan vaksinasi masal untuk  menciptakan kekebalan kelompok atau herd immunity.
Vaksinator mempersiapkan vaksin dalam pelaksanaan vaksinasi beberapa waktu lalu. Pemerintah Kota Bandung terus memasifkan kegiatan vaksinasi masal untuk menciptakan kekebalan kelompok atau herd immunity. /Portal Bandung Timur/hp.siswanti/

“Saya ingatkan, meskipun bapak ibu sudah divaksin, pada dasarnya vaksin yang diberikan adalah dari virus yang dimatikan sehingga membutuhkan waktu 1-2 bulan untuk membentuk imun. Jadi saya titip, tetap disiplin protokol kesehatan,” tuturnya.

Sementara itu Pembina Vihara Tanda Bhakti, Tantjong Boe mengajak kepada seluruh pihak untuk berpartisipasi dan mendukung program pemerintah mempercepat vaksinasi Covid-19. “Bagi masyarakat yang belum mendapat vaksin, segera mencari informasi untuk memperoleh vaksin supaya pandemi ini segera berakhir,” harap Tantjong Boe. (hp.siswanti)***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah