Ratusan KK di Desa Haurpugur Rancaekek Rawan Terendam Banjir

- 27 November 2020, 19:00 WIB
Kepala Desa Haurpugur Saepul Azhari, Diperkirakan sebanyak 180 kepala keluarga (KK) di Kampung Popojok yang rawan terendam banjir.
Kepala Desa Haurpugur Saepul Azhari, Diperkirakan sebanyak 180 kepala keluarga (KK) di Kampung Popojok yang rawan terendam banjir. /Poertal Bandung Timur/Neni Mardiana/

Baca Juga: Tingkatkan Sinergi Pemerintah Pusat dan Daerah Jelang Natal dan Tahun Baru

“Khususnya kepada pihak dari Balai Besar Wilayah Sungai Citarum untuk melakukan upaya normalisasi Sungai Citarik, anak Sungai Citarum dengan melakukan pelebaran atau pengerukan Sungai Citarik yang melintasi Desa Haurpugur,” ujar Saepul Azhari.

Dari keterangan sejumlah warganya, menurut Saepul Azhari, umumnya warga mengeluhkan kampungnya rawan banjir kurang lebih selama 10 tahun ini. Hal tersebut  akibat tidak normalnya pembuangan air ke Sungai Citarik.

“Ketika saya melakukan pemantauan ke perkampung sekitar sungai Citarik memang benar, kawasan tersebut bisa terendam banjir antara dua sampai tiga hari disaat turun hujan deras, bukan hanya ratusan rumah yang terendam banjir, lahan pertanian padi sawah juga turut terendam banjir. Kami berharap ada pengerukan atau normalisasi Sungai Citarik," pungkas Saepul Azhari. (neni mardiana)*

 

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah