Tradisi Ngobor Muharaman Menyambut Tahun Baru Islam, Spontan Diadakan Warga  Kampung Panyairan

- 10 Agustus 2021, 07:46 WIB
Warga Kampung Panyairan Desa Cihideung Kecamatan Parongpong Kabupaten Bandung Barat menggelar tradisi Ngobor Muharaman dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1443 H. Tradisi dilakukan secara spontan oleh warga.
Warga Kampung Panyairan Desa Cihideung Kecamatan Parongpong Kabupaten Bandung Barat menggelar tradisi Ngobor Muharaman dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1443 H. Tradisi dilakukan secara spontan oleh warga. /Foto : Istimewa

Sudah sejak jauh-jauh hari menurut Yanto Susanto, dari pemerintahan desa maupun kecamatan sudah mengingatkan bahwa tradisi Obor Muharaman menyambut Tahun Baru Islam dan disambung dengan tradisi Hajat Buruan atau Babakti ditiadakan tahun ini. “Tapi seperti tahun lalu, tetap saja masyarakat merayakan dengan spontan, kamipun dari sesepuh kampung sangat mengkhawatikan tradisi Irung-irung juga akan disambut antusias warga seperti halnya tahun lalu, ratusan warga desa tidak dapat dibendung,” ujar Yanto Susanto. (heriyano)***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah