Padat Karya Penanaman Mangrove Pulihkan Ekonomi Nasional

- 23 Oktober 2020, 08:51 WIB
MENTERI Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan (tiga kiri) didampingi Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Siti Nurbaya (kiri) menandai kegiatan Padat Karya Penanaman Mangrove di lahan seluas 140 hektar Desa Sawojajar, Kec. Wanasari, Kab. Brebes Jawa Tengah.***
MENTERI Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan (tiga kiri) didampingi Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Siti Nurbaya (kiri) menandai kegiatan Padat Karya Penanaman Mangrove di lahan seluas 140 hektar Desa Sawojajar, Kec. Wanasari, Kab. Brebes Jawa Tengah.*** /Heriyanto Retno

Sementara itu, Menteri Kelautan dan Perikanan, Edhy Prabowo menyambut sangat positif kegiatan padat karya penanaman mangrove ini. Dia mengatakan kehadiran dan kebersamaan para Menteri Kabinet Indonesia Maju di Brebes ini, untuk menerjemahkan arahan Presiden, agar tidak ada lagi masyarakat yang merasa kesulitan dalam mengolah lahannya.

"Sejak kepemimpinan Bapak Jokowi, permasalahan seperti ini segera diselesaikan. Untuk tambak yang di kawasan hutan misalnya, Menteri LHK menjamin akan memberikan ruang, namun tetap menjaga lingkungan, dengan menanam mangrove, kami juga ada program silvofishery, menanam udang secara intensif," ujar  Edhy. (heriyanto)***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah