Reva Nabila Putri Diajang The Festival Bridges in Paris 2020, Prancis

- 27 November 2020, 06:00 WIB
Reva Babila Putri membawakan tari jaipong 'Geboy Kembang Kilaras'.
Reva Babila Putri membawakan tari jaipong 'Geboy Kembang Kilaras'. /Portal Bandung Timur/May Lodra/

Baca Juga: Bernakah Muslim Pro Menjual Data Penggunanya ke Militer AS ?

Dan Reva Nabila Putri, menjadi juara I dalam kompetisi tersebut, hingga berhak mewakili Jawa Barat dalam FLS2N tingkat nasional. 

Diajang FLS2N, Reva Nabila Putri, berhasil menyabet peserta terfavorit. Meski tak mendapat juara 1, gadis yang bercita-cita menjadi dokter, disarankan salah seorang juri untuk ikut dalam The Festival Bridges in Paris 2020.

Setelah memutuskan untuk ikut dalam perlombaan tersebut, Reva Nabila Putri, mulai melakukan persiapan sekitar satu bulan. Dari mulai latihan seminggu tiga kali hingga pemantapan.

Baca Juga: Kemenag Dukung PEN Sektor Pendidikan Keagamaan

Baca Juga: Mendikbud: Semua Guru Honorer Berpeluang Menjadi PPPK Tahun 2021

"Perlombaannya kan virtual. Kita kirim video ke sana lewat email. Ini pertama kalinya kalau untuk di internaisonal, jadi gugup. Tapi akhirnya dapat medali emas," pungkas Reva Nabila Putri. (May Lodra)***

Halaman:

Editor: Heriyanto Retno


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x